Barong Bali

galeri nasional indonesia

Deskripsi

Adalah cerita yang sudah menjadi kepercayaan orang Bali, Barong adalah lambang kebenaran yang mengalahkan kejahatan Ensiklopedia Indonesia (Hassan Shadali) disebutkan selubung perwatakan yang dikenal seni tontonan di Bali. Ada beberapa barong yang dikenal di Bali yaitu yang di tari-kan dalam lakon-lakon, yang di arak dalam upacara tertentu. Di dalam lukisan Affandi melukiskan obyeknya secara ekspresionisme dengan goresan yang luwes, dengan menggunakan cat diatas kanvas, Teknik melukis dengan menggunakan teknik pelototan/tube.

Sejarah

-

Nomor inventarisasi :

0006/SL/A

Nomor Registrasi :

2.7

Tempat Pembuatan :

-

Status Cagar Budaya :

-

Klasifikasi :

Keramologika

Kondisi Koleksi :

-

Tanggal Registrasi:

16 Dec 2015

Cara Perolehan:

-

Keaslian:

-

Nomor Pendaftaran Nasional Musuem:

31.71.K.01.0175

Alamat Museum:

Jl. Medan Merdeka Tim. No.14, RT.6/RW.1, Gambir, Kecamatan Gambir, Kota Jakarta Pusat, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 10110

Galeri

Testimoni