Duratran Achmad Soebardjo
museum perumusan naskah proklamasi
Deskripsi
Koleksi ini merupakan duratran dengan foto Mr. Ahmad Soebarjo berwarna hitam putih. Duratran ini berbentuk balok. Foto yang termuat adalah close up wajah dari Mr. Ahmad Soebarjo. Bagian depan yang memuat foto Mr. Ahmad Soebarjo terbuat dari bahan kaca. Pada bagian sisi kanan, kiri, atas, bawah terbuat dari besi. Pada bagian belakang terbuat dari duplex. Pada bagian belakang terdapat 4 lubang di setiap sisi dan pada bagian kiri atas terdapat lubang dengan kabel yang digunakan untuk menyalakan lampu duratan. Di sudut belakang juga terdapat tempat mengaitkan duratan di tembok. Kondisi Kondisi rusak. Pada bagian depan kaca terdapat air yang merembas sehingga menyebabkan jamur. Kondisi foto merekat pada kaca dan juga ada beberapa gelembung. Selain itu, ada beberapa bercak putih. Untuk bagian samping dipenuhi dengan debu dan noda noda. Sedangkan bagian dalam terdapat sarang laba laba.
Sejarah
-
Nomor inventarisasi :
11.4.06
Nomor Registrasi :
158
Tempat Pembuatan :
-
Status Cagar Budaya :
Bukan Cagar Budaya
Klasifikasi :
-
Kondisi Koleksi :
Utuh
Tanggal Registrasi:
5 Feb 1997
Cara Perolehan:
Pembelian
Keaslian:
Asli
Nama Museum :
Nomor Pendaftaran Nasional Musuem:
31.71.K.01.0105
Alamat Museum:
Jalan Imam Bonjol No 1