DVD Film Pembentukan Kabinet Syahrir 2
museum perumusan naskah proklamasi
Deskripsi
Pembungkus CD terbuat dari bahan plastik berwarna hitam. Bagian depan dan belakang pembungkus CD terdiri dari kertas sampul yang dilapisi oleh plastik. Depan sampul CD terdapat potret Soekarno-Hatta dan beberapa tokoh bangsa lainnya juga terdapat tulisan "Kabinet Syahrir 2". Belakang sampul memuat potret Ir. Soekarno dan bagian bawahnya terdapat identitas museum perumusan naskah proklamasi. Terdapat sedikit robekan pada bagian Plastik pelindung CD.
Sejarah
Film pembentukan kabinet Syahrir 2. Film ini memperlihatkan wajah wajah kabinet Syahrir, kemudian rumah pegangsaan timur, Istana Negara, stasiun dan kabinet Syahrir turun dari kereta api.
Nomor inventarisasi :
09.3.21
Nomor Registrasi :
918
Tempat Pembuatan :
Jakarta
Status Cagar Budaya :
Bukan Cagar Budaya
Klasifikasi :
Historika
Kondisi Koleksi :
Utuh
Tanggal Registrasi:
$koleksi['Profile'][0]->tgl_registrasi
Cara Perolehan:
Pembelian
Keaslian:
Asli
Nama Museum :
Nomor Pendaftaran Nasional Musuem:
31.71.K.01.0105
Alamat Museum:
Jalan Imam Bonjol No 1