FOSIL CULA BADAK

museum kambang putih

Deskripsi

Secara fisik tetap berbentuk cula badak akan tetapi karena proses alam terjadi perubahan kimiawi, terjadi proses silifikasi (replacement ) yang semula zat tanduk menjadi SiO2 (Silikon dioksida) sehingga membatu. Badak ini hidup sekitar 300.000 yang lalu.

Sejarah

-

Nomor inventarisasi :

20/TBN/2002

Nomor Registrasi :

46.1

Tempat Pembuatan :

-

Status Cagar Budaya :

-

Klasifikasi :

Geografika

Kondisi Koleksi :

-

Tanggal Registrasi:

26 Aug 2016

Cara Perolehan:

-

Keaslian:

-

Nama Museum :

Museum Kambang Putih

Nomor Pendaftaran Nasional Musuem:

35.23.U.04.0058

Alamat Museum:

Jl. Kartini No. 3

Galeri

Testimoni