Gendang (Godumba)

upt. museum provinsi kalimantan barat

Deskripsi

Terbuat dari kayu, berbentuk bulat panjang dan mengecil di tengah, pada bidang tengahnya terdapat lingkaran timbul, sedangkan bagian atas dan bawahnya terdapat hiasan motif pinggir awan dan tumpal. Bidang pukul terbuat dari kulit hewan. Gendang ini dimainkan dengan mengendongnya ketika mengiri taraian adat saat menerima tamu agung dan juga ditabuh untuk memangguil roh leluhur pada upacara perdukunan atau upacara religi lainnya

Sejarah

-

Nomor inventarisasi :

03.1478

Nomor Registrasi :

1478

Tempat Pembuatan :

-

Status Cagar Budaya :

Bukan Cagar Budaya

Klasifikasi :

Etnografika

Kondisi Koleksi :

Utuh

Tanggal Registrasi:

1 Jan 1974

Cara Perolehan:

-

Keaslian:

Asli

Nomor Pendaftaran Nasional Musuem:

61.71.U.03.0063

Alamat Museum:

Jl. Jenderal Achmad Yani

Galeri

Testimoni