Kaca
museum arkeologi onrust
Deskripsi
Fragmen ini ditemukan di Pulau Onrust, Kabupaten Kepulauan Seribu, Jakarta. Fragmen ini diperkirakan berbentuk botol kaca yang berbahan pasir silika yang memilki ukuran 7 cm. Keramik ini berwarna hijau kekuningan yang diperkirakan berasal dari Eropa dengan teknologi pembuatannya menggunakan teknik glassworking
Sejarah
-
Nomor inventarisasi :
I.52652
Nomor Registrasi :
R.0131.22
Tempat Pembuatan :
-
Status Cagar Budaya :
-
Klasifikasi :
Arkeologika
Kondisi Koleksi :
Tidak Utuh
Tanggal Registrasi:
$koleksi['Profile'][0]->tgl_registrasi
Cara Perolehan:
-
Keaslian:
Asli
Nama Museum :
Nomor Pendaftaran Nasional Musuem:
31.01.K.03.0290
Alamat Museum:
Gugusan Kepulauan Seribu