Kapak penetak
museum manusia purba sangiran (klaster bukuran)
Deskripsi
Kapak penetak adalah alat yang digunakan sejak zaman prasejarah untuk berbagai keperluan, termasuk memotong, memecah, dan menetak benda-benda keras. Alat ini memiliki bentuk yang khas, yaitu sebuah batu yang dibentuk sedemikian rupa sehingga memiliki satu sisi yang tajam dan sisi lainnya yang lebih tumpul. Ujung yang tajam digunakan menetak kulit hewan, memecah kayu, dan berbagai aktivitas bertahan hidup lainnya.
Sejarah
-
Nomor inventarisasi :
-
Nomor Registrasi :
-
Tempat Pembuatan :
-
Status Cagar Budaya :
-
Klasifikasi :
Arkeologika
Kondisi Koleksi :
Utuh
Tanggal Registrasi:
$koleksi['Profile'][0]->tgl_registrasi
Cara Perolehan:
-
Keaslian:
Asli
Nama Museum :
Nomor Pendaftaran Nasional Musuem:
33.14.K.01.0314
Alamat Museum:
Bukuran