Opasilobag
uptd museum adityawarman
Deskripsi
Salah satu perlengkapan alat rumah tangga dinamakan keranjang. (talaktak), terbuat dari rotan bulat yang dianyam, berwarna hitam. Berbentuk kerucut, mulut nya lebar dan bawah nya runcing, serta disalut dengan rotan. Anyaman terawang. Pada salah satu sisi nya dilapisi pelepah pinang, diberi telinga sebagai tempat tali sebanyak 2 buah dipakai sebagai tempat makanan oleh masyarakat mentawai.
Sejarah
-
Nomor inventarisasi :
03.280
Nomor Registrasi :
0363
Tempat Pembuatan :
Mentawai
Status Cagar Budaya :
Bukan Cagar Budaya
Klasifikasi :
Etnografika
Kondisi Koleksi :
Utuh
Tanggal Registrasi:
26 Apr 2023
Cara Perolehan:
Hibah
Keaslian:
Asli
Nama Museum :
Nomor Pendaftaran Nasional Musuem:
13.71.U.03.0008
Alamat Museum:
Jl. Diponegoro No. 10