Patung Pandagi
museum d'topeng
Deskripsi
Patung ini dibuat menggunakan kayu Ulin tua yang kuat , digunakan sebagai patung penjaga desa dari mara bahaya serta pelindung penduduk desa dari bencana dan sebagainya , bentuk kayu yang bercabang cabang menunjukkan usia dari Pantak Pandagi yang dapat bertahan hingga ribuan tahun
Sejarah
-
Nomor inventarisasi :
Kal.005
Nomor Registrasi :
Kal.005
Tempat Pembuatan :
-
Status Cagar Budaya :
-
Klasifikasi :
-
Kondisi Koleksi :
Utuh
Tanggal Registrasi:
19 Apr 2014
Cara Perolehan:
Pembelian
Keaslian:
Asli
Nama Museum :
Nomor Pendaftaran Nasional Musuem:
35.79.K.06.0051
Alamat Museum:
Jl. Kartika No.2