Peralatan Pande Tembaga
museum negeri provinsi jawa barat sri baduga
Deskripsi
Kata Pande sudah dikenal sejak lama, secara garis besar dalam naskah Sanghyang Siksakanda Ng Karesian menyebutkan adanya pembagian Kelompok-kelompok masyarakat Kerjaan Sunda berdasarkan spesialisasi pekerjaan. Dalam Kelompok ekonomi terdapat pande dang (pande tembaga, yang membuat perabot dari tembaga). Adapun proses pengolahan tembaga mulai dari Penempaan, pembentukan dan penghalusan
Sejarah
-
Nomor inventarisasi :
10.49.1-22
Nomor Registrasi :
3916
Tempat Pembuatan :
-
Status Cagar Budaya :
Bukan Cagar Budaya
Klasifikasi :
Teknologi/Modern
Kondisi Koleksi :
Utuh
Tanggal Registrasi:
4 Jun 1993
Cara Perolehan:
Imbalan Jasa
Keaslian:
Asli
Nama Museum :
Nomor Pendaftaran Nasional Musuem:
32.73.U.03.0029
Alamat Museum:
Jl. BKR No. 185