Piring Keramik

museum negeri mpu tantular provinsi jawa timur

Deskripsi

Piring dengan dekorasi warna biru di bawah glasir. Bagian pusat piring bermotif medali dan tulisan VOC dalam lingkaran, dilingkari dengan dekorasi buah persik dan bunga suci. Bagian bibir tebal dan didekorasi dengan motif tumpal. Permukaan bawah berbentuk menyerupai kelopak teratai. Berglasir dengan warna dasar putih, memiliki ciri pecah seribu. Bagian dasar bawah terdapat dekorasi tulisan VOC dalam lingkaran. Dasar kaki tidak berglasir. Dibuat dari bahan porcelain, berfungsi sebagai wadah buah. Piring semacam ini biasanya buatan China yang dipesan oleh orang Belanda. Di Belanda piring ini digunakan oleh kaum/kalangan tertentu.

Sejarah

-

Nomor inventarisasi :

08.102

Nomor Registrasi :

4.3

Tempat Pembuatan :

-

Status Cagar Budaya :

-

Klasifikasi :

Filologika

Kondisi Koleksi :

-

Tanggal Registrasi:

29 Apr 2015

Cara Perolehan:

-

Keaslian:

-

Nomor Pendaftaran Nasional Musuem:

35.15.U.03.0049

Alamat Museum:

Jl. Raya Buduran

Galeri

Testimoni