Prasasti Loceret

museum negeri mpu tantular provinsi jawa timur

Deskripsi

Terbuat dari batu andesit. Berhuruf jawa kuno terdiri dari lima baris tulisan. Tulisan dipahatkan secara timbul yang merupakan corak tulisan gaya Kadiri. Menyebutkan angka tahun 1198 M dan diperkirakan berasal dari pemerintahan Prabu Kertajaya (Dandang Gendhis).

Sejarah

-

Nomor inventarisasi :

004

Nomor Registrasi :

4.14

Tempat Pembuatan :

-

Status Cagar Budaya :

-

Klasifikasi :

Etnografika

Kondisi Koleksi :

-

Tanggal Registrasi:

6 Aug 2015

Cara Perolehan:

-

Keaslian:

-

Nomor Pendaftaran Nasional Musuem:

35.15.U.03.0049

Alamat Museum:

Jl. Raya Buduran

Galeri

Testimoni