Ranjang Beuso

museum kabupaten pidie jaya

Deskripsi

Ranjang besi yang bukuran 160 x 220 cm dengan bentuk persegi panjang dibuat dengan teknik tempa, sambung baut. Ranjang dibuat dengan besi balok kecil, besi bulat dan besi pipih yang dihubungkan dengan cara baut dan las. Bagian kasur dipasang papan, dibagian pinggir terdapat pembatas bentuk besi besi bulat pertikal dan besi pipih horizontal, disambung sampai keatas untuk tempat kelambu.

Sejarah

-

Nomor inventarisasi :

03.108

Nomor Registrasi :

03.2023.0144

Tempat Pembuatan :

Pidie Jaya

Status Cagar Budaya :

Bukan Cagar Budaya

Klasifikasi :

Etnografika

Kondisi Koleksi :

Utuh

Tanggal Registrasi:

31 Oct 2023

Cara Perolehan:

Hibah

Keaslian:

Asli

Nomor Pendaftaran Nasional Musuem:

11.18.U.04.0288

Alamat Museum:

Taman Kota Komplek Perkantoran Bupati

Galeri

Testimoni