Replika Langkau
upt. museum provinsi kalimantan barat
Deskripsi
Langkau adalah bangunan berbentuk panggung yang umumnya dibuat dengan menggunakan bahan kayu belian. Atap langkau dibuat dari daun nipah atau rumbia berbentuk peiana yang dapat dibuka dan ditutup. Dindingnya dibuat dari papan lantai dari bahan kayu binger bulat yang dipasang renggang untuk pengasapan. Ruang penyimpanan alat kerja dan bahan pengasapan terdapat di sisi bangunan. Langkau kopra ini banyak ditemukan di daerah Mempawah dan Sambas.
Sejarah
-
Nomor inventarisasi :
03.5709
Nomor Registrasi :
5709
Tempat Pembuatan :
-
Status Cagar Budaya :
Bukan Cagar Budaya
Klasifikasi :
Etnografika
Kondisi Koleksi :
Utuh
Tanggal Registrasi:
1 Jan 1974
Cara Perolehan:
-
Keaslian:
Replika
Nama Museum :
Nomor Pendaftaran Nasional Musuem:
61.71.U.03.0063
Alamat Museum:
Jl. Jenderal Achmad Yani