SADEL SEPEDA
museum lambung mangkurat
Deskripsi
Sadel sepeda bagian sandaran dibuat dari kayu yang dianyam.Teknik anyaman kerrawang.Bagian untuk duduk terbuat dari bahan papan.Terdapat 4(empat) buah tangkai yang menghubungkan papan dengan rotan yang berfungsi untuk meletakkan anak duduk dengan kaki yang dijuntaikan.
Sejarah
-
Nomor inventarisasi :
303
Nomor Registrasi :
303
Tempat Pembuatan :
-
Status Cagar Budaya :
-
Klasifikasi :
Etnografika
Kondisi Koleksi :
Utuh
Tanggal Registrasi:
23 Sep 2024
Cara Perolehan:
Pembelian
Keaslian:
Asli
Nama Museum :
Nomor Pendaftaran Nasional Musuem:
63.72.U.03.0070
Alamat Museum:
JL. A. YANI KM 35,5