TEKO

upt. museum provinsi kalimantan barat

Deskripsi

Terbuat dari tanah liat tanpa glasir (terakota) warna coklat, bentuk bulat tinggi, mempunyai tutup. Di atas tutup terdapat dua buah mangkuk kecil bertulisan huruf cina, berkuping dua, diberi kawat sebagai pegangan, berceret dan bermulut kecil. Badan dihiasi motif tanaman bunga dan seekor burung warna ungu, hijau muda, kuning, hitam dan biru. Begitu juga pada pundah dan ceretnya dihiasi motif kelopak bunga.

Sejarah

-

Nomor inventarisasi :

08. 6022

Nomor Registrasi :

6022

Tempat Pembuatan :

Cina

Status Cagar Budaya :

Bukan Cagar Budaya

Klasifikasi :

Keramologika

Kondisi Koleksi :

Utuh

Tanggal Registrasi:

15 Jun 2015

Cara Perolehan:

Pembelian

Keaslian:

Asli

Nomor Pendaftaran Nasional Musuem:

61.71.U.03.0063

Alamat Museum:

Jl. Jenderal Achmad Yani

Galeri

Testimoni