Tempat Kapur Sirih
museum aceh
Deskripsi
Tempat kapur sirih (keurandam) terbuat dari kuningan, terbagi atas dua bagian (badan serta tutup) yang dihubungkan dengan rantai. Sisi luar dihiasi dengan ukiran motif bunga, tumpal dan geometris. Keurandam merupakan alat perlengkapan tempat sirih.
Sejarah
-
Nomor inventarisasi :
181
Nomor Registrasi :
6.3
Tempat Pembuatan :
-
Status Cagar Budaya :
-
Klasifikasi :
Biologika
Kondisi Koleksi :
-
Tanggal Registrasi:
29 Apr 2015
Cara Perolehan:
-
Keaslian:
-
Nama Museum :
Nomor Pendaftaran Nasional Musuem:
11.71.U.03.0001
Alamat Museum:
Jl. Sultan Alaiddin Mahmudsyah No.12