TV Hitam Putih

museum kabupaten pidie jaya

Deskripsi

TV tabung berlayar cembung hitam putih ini berukuran 20 inch. TV ini merek Metz produksi tahun… sebelum teknologi TV berwarna dan berlayar datar ditemukan, TV hitam putih ini menjadi tolok ukur status sosial masyarakat. TV ini dikoleksi Museum Pidie Jaya sejak 2020 dan hibah dari Hj. Zubaidah Gampong Blang

Sejarah

-

Nomor inventarisasi :

10.5

Nomor Registrasi :

10.2020.0011

Tempat Pembuatan :

Jakarta

Status Cagar Budaya :

Bukan Cagar Budaya

Klasifikasi :

Teknologi/Modern

Kondisi Koleksi :

Utuh

Tanggal Registrasi:

31 Dec 2018

Cara Perolehan:

Hibah

Keaslian:

Asli

Nomor Pendaftaran Nasional Musuem:

11.18.U.04.0288

Alamat Museum:

Taman Kota Komplek Perkantoran Bupati

Galeri

Testimoni