Uang Logam
upt. museum provinsi kalimantan barat
Deskripsi
Bentuk bulat pipih, terbuat dari perak. Pada sisi depan bagian tengah terdapat gambar Mahkota Kerajaan , 2 ekor singa menghadap ke kiri di dalam perisai yang menyerupai Lambang Kerajaan Belanda, diapit dengan angka 2 dan huruf S yang merupakan nilai nominal 2 Stuiver . Pada tengah terdapat lubang bulat, sisi belakang tertera tulisan WEST FRISA (WEST FRSAE) , DICIPTAKN OLEH HESSELL SLIJPER, pada sekeliling pinggir dan bagi bawah tertera tahun 1785. Literatur ; 1. WorLd Coins, by Chester L. Krause ad Clifford Mishler, Colin R. Bruce II, World Coins, 1990. 2. The Coins ofthe Ducth Overseas Territories.
Sejarah
Digunakan sebagai alat tukar di Indonesia pada masa VOC.
Nomor inventarisasi :
06. 1898
Nomor Registrasi :
1898
Tempat Pembuatan :
Holandia
Status Cagar Budaya :
Bukan Cagar Budaya
Klasifikasi :
Numismatika
Kondisi Koleksi :
Utuh
Tanggal Registrasi:
$koleksi['Profile'][0]->tgl_registrasi
Cara Perolehan:
Pembelian
Keaslian:
Asli
Nama Museum :
Nomor Pendaftaran Nasional Musuem:
61.71.U.03.0063
Alamat Museum:
Jl. Jenderal Achmad Yani