Museum Angkut
kota batu, jawa timur
Jatim Park Group
Jenis Museum
Museum Khusus
Tipe Museum
Tipe A
Pemilik
Jatim Park Group
Pengelola
Jatim Park Group
Sejarah
Untuk lebih memperkuat Visi-Misi dan Slogan-slogan yang dimiliki dan dipegang oleh Grup Jawa Timur Park serta keinginan memenuhi kebutuhan masyarakat luas, serta ikut andil dalam memajukan bangsa, maka grup ini tak henti-hentinya terus berupaya mencari, menemukan, melakukan terobosan-2 guna menambah lagi kawasan-kawasan wisata/rekreasi yang ceria-sehat-bermanfaat, serta pembelajaran/pendidikan pengetahuan (Science) unggulan berkelas international yang benar-benar prestisius ! Berkaitan dengan itu semua maka Grup Jawa Timur Park bermaksud membangun sebuah MUSEUM/GALERY/KEPUSTAKAAN TRANSPORTASI INDONESIA. (Tentang nama yang paling tepat untuk wahana itu akan diputuskan dan ditetapkan lebih lanjut oleh manajemen puncak Grup ini). Arti Museum pasti tidak luput dari bentuk barang atau Sejarah masa lampau dan pembelajaran. Arti Galery tentunya wahana Pameran yang lebih luas serta juga memberi manfaat pembelajaran. Demikian pula arti Kepustakaan penuh dengan nuansa pameran serta ensiklopedi pembelajaran. (terakhir nama yang ditetapkan oleh manajemen puncak adalah MUSEUM ANGKUT + atau dieja dengan MUSEUM ANGKUT PLUS).
Visi
Jawa Timur Park Grup telah dan akan terus ikut berupaya berperan dalam kancah pembangunan tanpa pernah meninggalkan Visi-Misi pengabdian bagi masyarakat luas, diantaranya adalah pembelajaran, menciptakan lapangan kerja baru dan ikut mengurangi jumlah pengangguran, meningkatkan citra, sirkulasi uang maupun PAD Kota Wisata Batu, kemudian juga upaya ikut melestarikan lingkungan hidup yang segar-sehat, dan yang tak kalah penting adalah memperkuat pertumbuhan perekonomian masyarakat Kota Wisata Batu khususnya, maupun regional dan nasional.
Misi
Jawa Timur Park Grup telah dan akan terus ikut berupaya berperan dalam kancah pembangunan tanpa pernah meninggalkan Visi-Misi pengabdian bagi masyarakat luas, diantaranya adalah pembelajaran, menciptakan lapangan kerja baru dan ikut mengurangi jumlah pengangguran, meningkatkan citra, sirkulasi uang maupun PAD Kota Wisata Batu, kemudian juga upaya ikut melestarikan lingkungan hidup yang segar-sehat, dan yang tak kalah penting adalah memperkuat pertumbuhan perekonomian masyarakat Kota Wisata Batu khususnya, maupun regional dan nasional.
Lokasi Museum
kota batu, jawa timur
Jadwal Kunjungan
museum angkut
Senin | 12:00 - 20:00 Buka | Rp. 110.000 |
Selasa | 12:00 - 20:00 Buka | Rp. 110.000 |
Rabu | 12:00 - 20:00 Buka | Rp. 110.000 |
Kamis | 12:00 - 20:00 Buka | Rp. 110.000 |
Jumat | 11:00 - 20:00 Buka | Rp. 110.000 |
Sabtu | 11:00 - 20:00 Buka | Rp. 110.000 |
Minggu | 11:00 - 20:00 Buka | Rp. 110.000 |
Tanggal Merah | 11:00 - 20:00 Buka | Rp. 110.000 |