Museum Buntu Kalando
kabupaten tana toraja, sulawesi selatan
Yayasan Passanan Tengko Sangalla
Jenis Museum
Museum Umum
Tipe Museum
Tipe C
Pemilik
Yayasan Passanan Tengko Sangalla
Pengelola
Yayasan Passanan Tengko Sangalla
Sejarah
Museum Buntu Kalando merupakan museum khusus yang didirikan dan diresmikan pada 29 Juli 1980 di atas Bukit Sanggala. Museum ini dibangun untuk menjadi wadah pemeliharaan dan pelestarian benda-benda peninggalan budaya Tana Toraja. Selain itu, museum ini juga menjadi pusat pelayanan masyarakat adat. Di depan museum terdapat lima lumbung padi sebagai ciri istana atau rumah adat Toraja. Dalam bahasa Toraja, buntu berarti batu dan kalando berarti bukit, buntu kalando kemudian diartikan kehidupan raja yang memilih tempat di atas ketinggian.
Visi
Belum ada keterangan
Misi
Belum ada keterangan
Lokasi Museum
kabupaten tana toraja, sulawesi selatan
Jadwal Kunjungan
museum buntu kalando
Senin | 08:00 - 17:00 Buka | Rp. 0 |
Selasa | 08:00 - 17:00 Buka | Rp. 0 |
Rabu | 08:00 - 17:00 Buka | Rp. 0 |
Kamis | 08:00 - 17:00 Buka | Rp. 0 |
Jumat | 08:00 - 17:00 Buka | Rp. 0 |
Sabtu | 08:00 - 17:00 Buka | Rp. 0 |
Minggu | 08:00 - 17:00 Buka | Rp. 0 |
Tanggal Merah | 08:00 - 17:00 Tutup | Rp. 0 |