Museum Menara Gentala Arasy
kota jambi, jambi
Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Provinsi Jambi
Jenis Museum
Museum Khusus
Tipe Museum
Tipe C
Pemilik
Pemerintah Provinsi Jambi
Pengelola
Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Provinsi Jambi
Sejarah
Museum Menara Gentala Arasy merupakan museum yang menyajikan perkembangan Islam di Jambi. Museum ini diresmikan pada tanggal 28 Maret 2015 oleh Wakil Presiden Republik Indonesia H. Muhammad Jusuf Kalla. Menara ini merupakan lambang bahwa Kota Jambi Seberang merupakan pusat pendidikan Islam. Nama Gentala Arasy berasal dari kata gentala ini singkatan dari genta dan tala yang artinya lonceng dan penyelaras serta arasy merupakan tempat tertinggi Allah SWT
Visi
Mewujudkan Museum Gentala Arasy sebagai informasi sejarah dan peradaban islam di jambi, ilmu pengetahuan dan destinasi wisata.
Misi
1. melakukan pengumpulan perawatan dan penyajian koleksi sejarah dan peradaban islam 2. menyebarluaskan hasil penelitian koleksi yang memiliki nilai sejarah dan peradaban islam 3. melakukan bimbingan edukatif kepada pengunjung dan publikasi 4. memelihara,memanfaatkan ,mengembangkan benda warisan sejarah peninggalan islam
Lokasi Museum
kota jambi, jambi
Jadwal Kunjungan
museum menara gentala arasy
Senin | 07:30 - 16:00 Buka | Rp. 3.000 |
Selasa | 07:30 - 16:00 Buka | Rp. 3.000 |
Rabu | 07:30 - 16:00 Buka | Rp. 3.000 |
Kamis | 07:30 - 16:00 Buka | Rp. 3.000 |
Jumat | 07:30 - 16:00 Buka | Rp. 3.000 |
Sabtu | 07:30 - 13:00 Buka | Rp. 3.000 |
Minggu | 07:30 - 13:00 Buka | Rp. 3.000 |
Tanggal Merah | 08:00 - 13:00 Tutup | Rp. 0 |