Museum Rudana

kabupaten gianyar, bali
Yayasan Seni Rudana

Jenis Museum

Museum Khusus

Tipe Museum

Tipe A

Pemilik

Nyoman Rudana dan Wayan Olastini

Pengelola

Yayasan Seni Rudana

Sejarah

Museum Rudana merupakan museum yang didirikan oleh Nyoman Rudana dan Wayan Olastini sebagai wujud bakti kepada nusa bangsa dan persembahan menyambut 50 tahun Indonesia merdeka. Pengelolaan museum dilakukan oleh Yayasan Seni Rudana. Museum ini diresmikan pada Selasa, 26 Desember 1995 oleh Presiden Soeharto. Berbagai karya seni lukis dan seni patung dipamerkan dalam museum ini, baik karya seniman Bali, seniman Indonesia di luar Bali maupun seniman asing. Penataan karya seninya selalu diupayakan agar mencerminkan nilai-nilai tata ruang, nilai estetis yang harmonis dan selaras dengan konsep filosofi Bali.

Koleksi Museum

0 Koleksi

Visi

Menjadi museum terkemuka di kawasannya yang berkontribusi terhadap terciptanya perdamaian dunia dengan cara melakukan kegiatan seni dan budaya bagi umat manusia dan lingkungannya

Misi

Membangun diplomasi total dan spiritual melalui upaya/ kegiatan seni rupa dan budaya yang komperhensif

Lokasi Museum

kabupaten gianyar, bali

Jadwal Kunjungan

museum rudana

Senin 09:00 - 17:00 Buka Rp. 50.000
Selasa 09:00 - 17:00 Buka Rp. 50.000
Rabu 09:00 - 17:00 Buka Rp. 50.000
Kamis 09:00 - 17:00 Buka Rp. 50.000
Jumat 09:00 - 17:00 Buka Rp. 50.000
Sabtu 09:00 - 17:00 Buka Rp. 50.000
Minggu 09:00 - 17:00 Buka Rp. 50.000
Tanggal Merah 07:00 - 07:00 Tutup Rp. 0
Testimoni