Museum Tuanku Imam Bonjol

kabupaten pasaman, sumatera barat
Dinas Pariwisata, Pemuda Olah Raga dan Kebudayaan Kabupaten Pasaman

Jenis Museum

Museum Umum

Tipe Museum

Tipe C

Pemilik

Pemerintah Kabupaten Pasaman

Pengelola

Dinas Pariwisata, Pemuda Olah Raga dan Kebudayaan Kabupaten Pasaman

Sejarah

Pendirian museum dilatar belakangi oleh sosok dari Tuanku Imam Bonjol yang berjasa dalam mempertahankan dan melawan bangsa penjajah yang terjadi pada abad-18. Sikap sebagai seorang ulama dan pemimpin yang hebat yang di embannya agar dapat ditiru dan ditauladani oleh generasi muda

Koleksi Museum

0 Koleksi

Visi

Terwujudnya sumber informasi sejarah Bonjol dan sekitarnya

Misi

1. Memperagakan dan mengkomunikasikan koleksi Museum Tuanku Imam Bonjol. 2. Menyediakan informasi dan materi edukasi budaya Bonjol dan sekitarnya. 3. Mendokumentasikan dan mengkonservasi koleksi Museum.

Lokasi Museum

kabupaten pasaman, sumatera barat

Jadwal Kunjungan

museum tuanku imam bonjol

Senin 08:00 - 16:00 Tutup Rp. 0
Selasa 08:00 - 16:00 Buka Rp. 0
Rabu 08:00 - 16:00 Buka Rp. 0
Kamis 08:00 - 16:00 Buka Rp. 0
Jumat 08:00 - 17:00 Buka Rp. 0
Sabtu 09:00 - 16:00 Buka Rp. 0
Minggu 09:00 - 16:00 Buka Rp. 0
Tanggal Merah 08:00 - 16:00 Buka Rp. 0
Testimoni