Ana Beccing

upt museum la pawawoi

Deskripsi

Ana Beccing adalah alat musik tradisional yang terdiri dari dua pasang besi yang saling dipukul satu sama lain. Bentuk Ana Beccing menyerupai dayung , alat ini sering digunakan pada acara pesta dan upacara adat.

Sejarah

Nomor inventarisasi :

LG.087.(1-7)

Nomor Registrasi :

087.(1-7)

Tempat Pembuatan :

Bone

Status Cagar Budaya :

Bukan Cagar Budaya

Klasifikasi :

Etnografika

Kondisi Koleksi :

Utuh

Tanggal Registrasi:

9 May 2022

Cara Perolehan:

Hibah

Keaslian:

Asli

Nama Museum :

UPT Museum La Pawawoi

Nomor Pendaftaran Nasional Musuem:

73.08.K.06.0079

Alamat Museum:

Jl. MH Thamrin No. 9, ManurungngE, Kecamatan Tanete Riattang

Galeri

Testimoni