Kenyalang
upt. museum provinsi kalimantan barat
Deskripsi
Terbuat dari kayu diukir berbentuk burung enggang yang digayakan dikombinasikan dengan motif ular naga dicat dengan beraneka warna. Pada mulutnya terdapat seekor ular, sedangkan pada ekornya terdapat patung manusia sedang memegang seekar hewan berwajah manusia yang diatasnaya ada seekor ular. Kenyalang ini sebagai persembahan untuk upacara adat yang bersifat religi seperti tolak bala oleh suku Dayak Iban, Kapuas Hulu.
Sejarah
-
Nomor inventarisasi :
03.3418
Nomor Registrasi :
3418
Tempat Pembuatan :
-
Status Cagar Budaya :
Bukan Cagar Budaya
Klasifikasi :
Etnografika
Kondisi Koleksi :
Utuh
Tanggal Registrasi:
1 Jan 1974
Cara Perolehan:
-
Keaslian:
Asli
Nama Museum :
Nomor Pendaftaran Nasional Musuem:
61.71.U.03.0063
Alamat Museum:
Jl. Jenderal Achmad Yani