Penganak

museum pusaka karo

Deskripsi

Penganak, alat musik pukul yang berfungsi untuk menggandakan irama lagu Penganak dibuat dari bahan kansa / perunggu dan pengangannya dari Kayu.

Sejarah

Benda ini adalah milik dari Naraken Sembiring dari Binjai, Langkat yang dititipkan kepada Museum Pusaka Karo melalui anaknya Seri Malem Sembiring (Nd. Henda) berdomisili di Kabanjahe pada tanggal 13 April 2010

Nomor inventarisasi :

10.01.17

Nomor Registrasi :

10.01.17

Tempat Pembuatan :

Binjai

Status Cagar Budaya :

Bukan Cagar Budaya

Klasifikasi :

Etnografika

Kondisi Koleksi :

Utuh

Tanggal Registrasi:

27 Oct 2022

Cara Perolehan:

-

Keaslian:

Asli

Nama Museum :

Museum Pusaka Karo

Nomor Pendaftaran Nasional Musuem:

12.06.U.06.0216

Alamat Museum:

Jl. Perwira No 1 Kota Berastagi

Galeri

Testimoni